10 Tipe Ekstensi Gambar yang Sering Digunakan dalam Dunia Desain Bagi seorang desainer atau yang ingin menapaki karier di bidang tersebut, penting untuk mengetahui macam-macam ekstensi file gambar yang sering kali digunakan. Bisa jadi saat ini kamu sering mendengarnya, seperti JPEG, PNG, dan lain-lain, tetapi tidak tahu penggunaan yang tepat untuk ekstensi gambar tersebut. Nah, dalam artikel ini Glints akan menjelaskan macam-macam ekstensi tersebut agar kamu semakin memahami dunia desain. Macam-Macam Ekstensi File Gambar 1. JPEG ( joint photographic expert groups ) Bidang Profesi Design 10 Tipe Ekstensi Gambar yang Sering Digunakan dalam Dunia Desain Diperbarui 05 Jul 2022 - Dibaca 9 mnt Maulana Adieb A passionate Content Writer who studied Indonesian literature and enjoys learning about SEO. Isi Artikel Macam-Macam Ekstensi File Gambar Bagi seorang desainer atau yang ingin menapaki karier di bidang tersebut, penting untuk mengetahui macam-macam ekstensi file gambar yang